Berita

Berita, Artikal dan Pengumuman seputar SMK Islam Nusantara Comal

  • Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    • 29/10/2020 08:34:51
    • Diposting Oleh : Admin isnu
    • 10 Dilihat
    • Berita
    Dalam rangka maulid nabi Muhammad SAW, Pemerintah memberikan waktu cuti bersama dari tanggal 28 oktober sampai 30 oktober 2020. Selamat Maulid Nabi Muhammad SAW, 12 Rabiul Awal, yang merupakan hari kelahiran sang suri tauladan yang mampu menyinari kegelapan ummat.  ...
    Baca Lebih Detail
  • Peringatan Hari Santri Nasional

    • 23/10/2020 11:12:17
    • Diposting Oleh : Admin isnu
    • 10 Dilihat
    • Berita
    Setiap tanggal 22 Oktober diperingati sebagai Hari Santri Nasional. Peringatan Hari Santri Nasional 22 Oktober tertuang dalam Keputusan Presiden Nomor 22 Tahun 2015. Penetapan tanggal 22 Oktober merujuk pada tercetusnya “Resolusi Jihad” yang berisi fatwa kewajiban berjihad demi mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Resolusi jihad ini kemudian melahirkan peristiwa heroik 10 Nopember 1945 yang kini diperingati sebagai Hari Pahlawan. Pemerintah mengusung tema Santri Sehat Indonesia Kuat sebagai peringatan Hari Santri 2020....
    Baca Lebih Detail
  • Santunan Anak-anak Yatim dan Piatu

    • 14/09/2020 13:49:28
    • Diposting Oleh : Admin isnu
    • 16 Dilihat
    • Berita
    Salah satu hal yang utama di bulan Muharram adalah bersedekah dengan menyantuni anak yatim. Selama hidupnya, Rasulullah SAW senantiasa menyantuni, mengasihi, dan memberikan bantuan kepada anak yatim.  SMK Islam Nusantara Comal pada kesempatan ini, memberikan bantuan kepada peserta didik SMK ISLAM NUSANTARA yang sudah tidak memiliki ayah (Yatim) dan ibu (Piatu) dengan harapan membantu perekonomian mereka. Berikut Galeri Foto Kegiatan Pembagian Santunan Anak Yatim dan Piatu : ...
    Baca Lebih Detail
  • UTS GASAL 20/21

    • 13/09/2020 07:59:55
    • Diposting Oleh : Admin isnu
    • 11 Dilihat
    • Berita
    Kegiatan UTS Gasal Daring SMK Islam Nusantara Comal insyaAllah akan dilaksanakan mulai tanggal 14 s.d. 23 September 2020 melalui website http://cbt.smkisnucomal.sch.id Sumber Bahan/Materi adalah Sesuai KI/KD yang telah diajarkan Bpk/Ibu Guru di semester Gasal Tahun Pelajaran 2020/2021, Bentuk Soal Pilihan Ganda dengan tingkat Kesukaran :  Mudah : 25 %, Sedang : 50 %,  Sukar : 25 % Berikut Jadwal Pelajaran Mapel UTS Gasal : Jadwal UTS Gasal Daring Surat Ed...
    Baca Lebih Detail
  • Peringatan HaOrNas SMK ISNU Comal

    • 08/09/2020 19:44:22
    • Diposting Oleh : Admin isnu
    • 13 Dilihat
    • Berita
    Dalam rangka peringatan hari olah raga Nasional (HAORNAS) 9 September 2020. SMK Islam Nusantara Comal akan mengadakan kegiatan olah raga bersama, adapun agenda acaranya sbb  1. Ibu2 guru dan staff TU Karyawan: Senam Sehat Indonesia (Instruktur Resmi dari Sikayu City di lapangan Gedung A) 2. Bpk2 guru dan staff TU karyawan: Olahraga badminton & Tenis meja( di Gor ISNU) NB:  1. KBM Daring tetap berjalan TETAPI KBM Praktik DiLiburkan....
    Baca Lebih Detail
  • Dirgahayu Kemerdekaan Republik Indonesia ke-75

    • 18/08/2020 09:58:41
    • Diposting Oleh : Admin isnu
    • 15 Dilihat
    • Berita
    Jika pahlawan kita sanggup memerdekakan bangsa ini dengan melawan musuh kasat mata yang kejam dengan semangat tanpa batas, maka kita sebagai generasi penerus harus juga mampu mengakhiri wabah corona yang tak kasat mata ini dengan tetap disiplin mematuhi protokol kesehatan. Selamat Ulang Tahun ke-75 Republik Indonesia "Sekali Merdeka Tetap Merdeka"...
    Baca Lebih Detail
  • Selamat HUT Jateng ke 70

    • 15/08/2020 21:22:10
    • Diposting Oleh : Admin isnu
    • 12 Dilihat
    • Berita
    Assalamualaikum wr.wb. Pandemi Virus Corona masih melanda. Tertib mentaati protokol kesehatan adalah keharusan. Peduli pada sesama adalah keutamaan. Dan menjaga kesehatan adalah kewajiban. SMK Islam Nusantara Comal mengucapkan Selamat Hari Jadi Provinsi Jawa Tengah yang ke 70. "Jateng Peduli Sesama"...
    Baca Lebih Detail
  • Selamat Hari Pramuka ke-59

    • 14/08/2020 09:17:55
    • Diposting Oleh : Admin isnu
    • 18 Dilihat
    • Berita
    Selamat Hari PramukaPraja Muda Karana14 Agustus 2020"Satyaku Kudarmakan Darmaku Kubaktikan" Kedisiplinan, kepedulian, dan tak gentar menghadapi rintangan merupakan jiwa dari Pramuka yang tetap harus dimaknai dalam kehidupan sehari-hari.Selamat Hari Pramuka ke-59Kiranya semangat dan karakter seorang Pramuka selalu hadir dalam diri dan dibutuhkan dalam menghadapi pandemi.    ...
    Baca Lebih Detail
  • Kegiatan Praktikum Tatap Muka

    • 03/08/2020 19:28:16
    • Diposting Oleh : Admin isnu
    • 11 Dilihat
    • Berita
    SMK Islam Nusantara Comal berencana akan mengadakan kegiatan praktikum di laboratorium SMK Islam Nusantara Comal untuk kompetensi keahlian Teknik Komputer dan Jaringan, Akuntansi, Perbankan Syariah dan Farmasi dengan menerapkan protokol kesehatan pencegahan penularan Covid-19. Adapun jadwal kegiatan dapat di akses di link berikut : 1. Jadwal TKJ (LAB A, B, D, E) >> Link Jadwal 2. Jadwal Akuntansi dan PBS (Lab F dan Lab G serta Ruang Teori Akuntansi 1) >> ...
    Baca Lebih Detail
  • Selamat Hari Raya Idul Adha 1441 H

    • 30/07/2020 20:29:43
    • Diposting Oleh : Admin isnu
    • 12 Dilihat
    • Berita
    Walaupun tahun ini cukup berbeda dengan hari raya sebelumnya, ketika jarak semakin dibatasi namun hati dan keikhlasan tidak terbatas. Kini saatnya kita mendekatkan diri kepada Allah Yang Maha Kuasa. Jadikanlah Idul Adha tahun ini sebagai waktu untuk kita saling belajar mengikhlaskan. Keluarga Besar SMK Islam Nusantara Comal mengucapkan : Selamat Hari Raya Idul Adha 1441 H....
    Baca Lebih Detail